Selasa, 12 April 2011

BELAH KETUPAT



·                     Semua sisi belah ketupat sama panjang
·                     Diagonalnya merupakan sumbu simetri
·                      Sudut-sudut yang berhadapan sama besar dan dibagi dua sama besar oleh diagonal-diagonalnya
·                     Kedua diagonalnya saling membagi dua sama panjang dan berpotongan tegak lurus
·                     Belah ketupat dapat menepati bingkainya menurut 4 cara

Keliling belah ketupat
Keliling belah ketupat adalah jumlah panjang semua sisi-sisinya  
Keliling
: Penjumlahan dari keempat sisi yang ada

Luas belah ketupat  
Luas : (1/2× D1× D2)

0 komentar:

Posting Komentar

By :
Free Blog Templates